Alat Uji Korosi
dengan Metode Elektrokimia
Identitas Alat:
·
Nama Alat: Electrochemical
Workstation
·
Model: Zennium X
·
Merek: Zahner-elektrik
(Jerman)
Kegunaan:
·
Uji korosi logam dengan metode elektrokimia
·
Menghitung corrosion
rate dan informasi terkait dari pengujian elektrokimia
Sampel
·
Jenis sampel: logam atau paduan logam dalam
bentuk padatan (solid)
·
Bentuk sampel : sampel dapat berbentuk persegi, lingkaran,
segitiga dll sepanjang dapat dihitung luas permukaannya
·
Ukuran sampel : ukuran sampel maksimum 2.5 cm
(panjang/lebar/diameter)
·
Preparasi sampel : sampel akan dipotong apabila
ukurannya terlalu besar, sampel akan diamplas permukaannya sebelum pengujian
Standar Uji yang digunakan:
·
ASTM G 5 “Standard
Reference Test Method for Making Potentiodynamic Anodic Polarization”
·
ASTM G 102 “Standard
Practice for Calculation of Corrosion Rates and Related Information from
Electrochemical Measurements”
·
By request
Analisa Data:
·
Dapat dilakukan sesuai permintaan pelanggan